Medan Talk:
Coldplay akan Manggung di Indonesia, Segini Harga Tiket Konsernya
Konser Coldplay resmi akan diselenggarakan di Indonesia. Konser tersebut akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) pada 15 November 2023.
Tentu konser ini menjadi konser yang dinanti selama ini. Coldplay pun telah mengumumkan harga tiket konser mereka. Mulai dari Rp800 ribu hingga Rp11 juta.
Hal itu diketahui dari unggahan Coldplay fans Indonesia di Instagram. Dari unggahan itu diketahui bahwa ada dua tipe kategori bagian konser, yakni duduk dan berdiri.
Festival menjadi satu-satunya kategori yang membebaskan penontonnya berdiri. Sementara kategori-kategori lainnya adalah duduk dengan nomor yang sudah ditentukan.
Adapun harga harga tiket konser Coldplay di Indonesia sebagai berikut:
* Ultimate Experience (Cat 1) Rp 11.000.000
* My Universe (Festival) Rp 5.700.000
* Cat 1 (numbered seating) Rp 5.000.000
* Festival (free standing) Rp 3.500.000
* Cat 2 (numbered seating) Rp 4.000.000
* Cat 3 (numbered seating) Rp 3.250.000
* Cat 4 (numbered seating) Rp 2.500.000
* Cat 5 (numbered seating) Rp 1.750.000
* Cat 6 (numbered seating) Rp 1.250.000
* Cat 7 (numbered seating) Rp 1.250.000
* Cat 8 (numbered seating) Rp 800.000
Penjualan tiket konser Coldplay di Indonesia akan dibagi menjadi dua periode. Periode pertama akan dilakukan pada 17-18 Mei 2023 untuk para nasabah BCA.
Siapa yang mau ikut nonton ????
Sumber : indiespot.id
Browse berita / cerita Medan sesuai hashtags >> Nasiknal Berita MedanTalk ColdPlay Konser
Silakan cek berita dan update terbaru di menu HARI INI , link ada diatas
Untuk informasi pasang iklan , silakan baca halaman sponsors atau contact
Follow, browse update terkini di link ini:
Follow Instagram @MedanTalk untuk cerita video reels dan story terkini yang tidak diposting ke web
Yang main tiktok, add TikTok @MedanTalkViral
follow instagram @MedanTalkViral khusus berita viral
YouTube channel MedanTalk untuk berita video
Cek info lowongan kerja di www.KarirGram.com
Medan Punya Cerita cek www.MedanKu.com
Browse berita cerita lainnya di hashtags dibawah => iklan medan medantalk
Untuk informasi Lowongan Kerja , cek web www.KarirGram.com dan IG @KarirGram
Untuk cerita Medan, cek www.MedanKu.com dan IG @MedanKu
Untuk informasi tips Otomotif cek www.otomtalk.com dan IG @Otomtalk
Sumber: https://www.instagram.com/p/CsI1E-4vPxc/