Cerita Medan Talk : Kilas Balik, Tepat 5 Tahun yang lalu Covid pertama masuk ke Indonesia.
Virus corona masuk Indonesia pada Senin, 2 Maret 2020. Presiden Joko Widodo mengumumkan bahwa virus penyebab COVID-19 ini telah menjangkiti dua warga Indonesia di kota Depok, Jawa Barat, yang merupakan seorang ibu (64) dan putrinya (31).
Mereka sempat melakukan kontak dekat dengan warga Jepang yang positif C0VID-19. Warga Jepang ini baru terdeteksi C0VID-19 di Malaysia, setelah meninggalkan Indonesia.
Awal mula masuknya virus corona masuk ke Indonesia adalah dari sebuah pesta dansa disalah satu Klub di Jakarta. Peserta acara tersebut bukan hanya warga negara Indonesia saja, tetapi juga multinasional. Termasuk warga Jepang yang menetap di Malaysia.
NT mengikuti acara pesta dansa dengan peserta multinasional, termasuk Jepang. Ketika kembali ke domisilinya (Malaysia), warga negara Jepang tersebut terinfeksi virus corona.
Apa hal yang kamu ingat pada saat pandemi Covid dulu?

Browse berita / cerita Medan sesuai hashtags >> medan cerita medantalk kilasbalikpandemi
Silakan cek cerita dan update terbaru di menu HARI INI , link ada diatas
Follow Instagram @medantalk untuk berita yang di ceritakan di Medan terkini yang tidak diposting ke web
Untuk informasi Lowongan Kerja , cek web www.KarirGram.com dan IG @KarirGram
Untuk cerita Medan terkini, cek www.MedanKu.com dan IG @MedanKu
Untuk informasi tips Otomotif cek www.otomtalk.com dan IG @Otomtalk
Powered by Webhosting Terjamin
Sumber: https://www.instagram.com/reel/DGsBjKdynV_/