Fenomena “Pick Me” Yang Sedang Jadi Pembicaraan, Ini Penjelasannya Istilah ‘pick’ me

Cerita Medan Talk : Fenomena “Pick Me” Yang Sedang Jadi Pembicaraan, Ini Penjelasannya

Istilah ‘pick’ me tak lagi asing di telinga genz dan millenial karena telah menjadi pembahasan tren di media sosial. Saking seringnya dibahas, istilah .

Biasanya, ungkapan ini dilontarkan saat seorang ingin terlihat berbeda dengan orang lain. Istilah ini kerap muncul dalam konten ‘pick me’ yang sempat ramai di media sosial.

Pick me adalah tindakan seseorang yang berusaha membuat lawan jenis terkesan dengan menyatakan bahwa ia tidak seperti kebanyakan orang lain. Biasanya, perilaku ini ditemukan pada perempuan.

Psikolog Universitas Airlangga (Unair) Ike Herdiana menjelaskan, pick me girl tidak hanya berusaha menarik lawan jenis. Tetapi, pick me girl melakukan itu karena ingin mendapatkan respect dan pengakuan dari orang lain. Kebutuhan untuk tampil ‘berbeda’ dan superior ini berkaitan dengan kehidupan sosial.

Pelaku pick me girl umumnya menginginkan kehidupan sosial, namun lewat cara yang tidak sehat. Salah satunya dengan merendahkan orang lain.

“Termasuk pula keinginan berkompetisi untuk mendapatkan kebutuhan-kebutuhan itu,” ujar Ike dalam laman Unair

Ike yang merupakan Ketua Kelompok Kajian di Fakultas Psikologi Unair itu menyebut sifat pick me girl muncul karena faktor internalized misogyny. Perilaku ini pada seorang pick me girl muncul lewat keinginan untuk menjauhkan diri dari stereotip perempuan tradisional yang selama ini dianggap negatif. Kondisi ini juga didorong kebutuhan pribadi untuk terlihat unik dan berbeda dari orang lain.

Ike memaparkan, ada tiga ciri seorang pick me, yaitu:

– Individu akan menyatakan kondisi diri pribadi yang berbeda dengan karakteristik atau stereotip secara umum
– Ia akan cenderung merendahkan orang lain
– Menampilkan sikap, minat, kebiasaan, atau gaya yang dianggap berbeda dan mampu menarik perhatian lawan jenis.

Naaah, ada gak punyankawan yang pick me gini?

Fenomena "Pick Me" Yang Sedang Jadi Pembicaraan, Ini Penjelasannya 

Istilah 'pick' me tak lagi asing di telinga genz dan millenial karena telah menjadi pembahasan tren di media sosial. Saking seringnya dibahas, istilah .

Biasanya, ungkapan ini dilontarkan saat seorang ingin terlihat berbeda dengan orang lain. Istilah ini kerap muncul dalam konten 'pick me' yang sempat ramai di media sosial. 

Pick me adalah tindakan seseorang yang berusaha membuat lawan jenis terkesan dengan menyatakan bahwa ia tidak seperti kebanyakan orang lain. Biasanya, perilaku ini ditemukan pada perempuan.

Psikolog Universitas Airlangga (Unair) Ike Herdiana menjelaskan, pick me girl tidak hanya berusaha menarik lawan jenis. Tetapi, pick me girl melakukan itu karena ingin mendapatkan respect dan pengakuan dari orang lain. Kebutuhan untuk tampil 'berbeda' dan superior ini berkaitan dengan kehidupan sosial.

Pelaku pick me girl umumnya menginginkan kehidupan sosial, namun lewat cara yang tidak sehat. Salah satunya dengan merendahkan orang lain.

"Termasuk pula keinginan berkompetisi untuk mendapatkan kebutuhan-kebutuhan itu," ujar Ike dalam laman Unair

Ike yang merupakan Ketua Kelompok Kajian di Fakultas Psikologi Unair itu menyebut sifat pick me girl muncul karena faktor internalized misogyny. Perilaku ini pada seorang pick me girl muncul lewat keinginan untuk menjauhkan diri dari stereotip perempuan tradisional yang selama ini dianggap negatif. Kondisi ini juga didorong kebutuhan pribadi untuk terlihat unik dan berbeda dari orang lain.

Ike memaparkan, ada tiga ciri seorang pick me, yaitu:

- Individu akan menyatakan kondisi diri pribadi yang berbeda dengan karakteristik atau stereotip secara umum
- Ia akan cenderung merendahkan orang lain
- Menampilkan sikap, minat, kebiasaan, atau gaya yang dianggap berbeda dan mampu menarik perhatian lawan jenis.

Naaah, ada gak punyankawan yang pick me gini?

Browse berita / cerita Medan sesuai hashtags >> Medan Cerita MedanTalk

Silakan cek cerita dan update terbaru di menu HARI INI , link ada diatas
Follow Instagram @medantalk untuk berita yang di ceritakan di Medan terkini yang tidak diposting ke web
Untuk informasi Lowongan Kerja , cek web www.KarirGram.com dan IG @KarirGram
Untuk cerita Medan terkini, cek www.MedanKu.com dan IG @MedanKu
Untuk informasi tips Otomotif cek www.otomtalk.com dan IG @Otomtalk
Powered by Webhosting Terjamin

Sumber: https://www.instagram.com/p/DAsOqRZMS7N/