Kabur karena Kurang Duit Saat Isi BBM, Pengemudi Brio Merah Pasrah Mobilnya

Medan Talk Video:

Kabur karena Kurang Duit Saat Isi BBM, Pengemudi Brio Merah Pasrah Mobilnya Diamuk Warga

Sebuah mobil merah rusak parah usai diamuk warga yang kesal di Pos Lalu Lintas Jalan Urip Sumohardjo, Kecamatan Panakkukang, Kota Makassar pada Sabtu (18/2/2023). Video kejadian itu pun langsung viral di berbagai platform media. 

Dalam video tersebut terlihat mobil jenis Honda Brio merah itu dikejar oleh sejumlah pengendara motor hingga terpaksa harus menerobos lampu merah dan melawan arus demi menyelamatkan diri. Mobil tersebut diduga telah menabrak lari sejumlah pengendara. 

“Iya ada tadi mobil Brio warna merah yang diamuk warga,” kata Kasatlantas Polrestabes Makassar, AKBP Zulanda kepada, Sabtu (18/2/2023).

Zulanda menjelaskan bahwa kejadian itu bermula kala mobil dengan nomor polisi DD itu mengisi BBM di SPBU yang berada di Jalan Tentara Pelajar, Kota Makassar. Pemilik kendaraan roda empat itu kemudian melarikan diri tanpa membayar. 

“Awalnya bukan tabrak lari tapi ada dugaan pelaku kabur saat isi BBM, dia lari dari SPBU Tentara Pelajar diduga uangnya kurang. Dia mengisi BBM Rp150 ribu,” jelasnya.

Pegawai SPBU yang bertugas saat itu pun langsung mengejar mobil tersebut. Dalam aksi kejar-kejaran itulah kemudian diduga pengendara mobil tersebut menabrak sejumlah pengendara lainnya. 

“Berdasarkan laporan warga diduga ada tabrak lari akibat kejadian itu. Tapi, setelah ditelusuri oleh anggota belum ada laporan soal tabrak lari itu. Kemudian mobil tersebut kita serahkan ke Polsek Wajo, karena locus-nya berada di situ,” ucapnya.

Video kejar kejaran ada di @medantalkviral 
Berita: liputan6.com/kabur-karena-kurang-duit-saat-isi-bbm-pengemudi-brio-merah-pasrah-mobilnya-diamuk-warga

Kabur karena Kurang Duit Saat Isi BBM, Pengemudi Brio Merah Pasrah Mobilnya Diamuk Warga

Sebuah mobil merah rusak parah usai diamuk warga yang kesal di Pos Lalu Lintas Jalan Urip Sumohardjo, Kecamatan Panakkukang, Kota Makassar pada Sabtu (18/2/2023). Video kejadian itu pun langsung viral di berbagai platform media.

Dalam video tersebut terlihat mobil jenis Honda Brio merah itu dikejar oleh sejumlah pengendara motor hingga terpaksa harus menerobos lampu merah dan melawan arus demi menyelamatkan diri. Mobil tersebut diduga telah menabrak lari sejumlah pengendara.

“Iya ada tadi mobil Brio warna merah yang diamuk warga,” kata Kasatlantas Polrestabes Makassar, AKBP Zulanda kepada, Sabtu (18/2/2023).

Zulanda menjelaskan bahwa kejadian itu bermula kala mobil dengan nomor polisi DD itu mengisi BBM di SPBU yang berada di Jalan Tentara Pelajar, Kota Makassar. Pemilik kendaraan roda empat itu kemudian melarikan diri tanpa membayar.

“Awalnya bukan tabrak lari tapi ada dugaan pelaku kabur saat isi BBM, dia lari dari SPBU Tentara Pelajar diduga uangnya kurang. Dia mengisi BBM Rp150 ribu,” jelasnya.

Pegawai SPBU yang bertugas saat itu pun langsung mengejar mobil tersebut. Dalam aksi kejar-kejaran itulah kemudian diduga pengendara mobil tersebut menabrak sejumlah pengendara lainnya.

“Berdasarkan laporan warga diduga ada tabrak lari akibat kejadian itu. Tapi, setelah ditelusuri oleh anggota belum ada laporan soal tabrak lari itu. Kemudian mobil tersebut kita serahkan ke Polsek Wajo, karena locus-nya berada di situ,” ucapnya.

Video kejar kejaran ada di @medantalkviral
Berita: liputan6.com/kabur-karena-kurang-duit-saat-isi-bbm-pengemudi-brio-merah-pasrah-mobilnya-diamuk-warga
Browse berita / cerita Medan sesuai hashtags >> Viralvideo viral viralreels viralvideos videoviral viralindonesia hondabrio makassar sulsel berita nasional sulawesiselatan

atau di link ini:

Silakan cek berita dan update terbaru di menu HARI INI , link ada diatas
Follow Instagram @MedanTalk untuk cerita video reels dan story terkini yang tidak diposting ke web
Yang main tiktok, add TikTok @MedanTalkViral
follow instagram @MedanTalkViral khusus berita viral
YouTube channel MedanTalk untuk berita video

Cek info lowongan kerja di www.KarirGram.com
Medan Punya Cerita cek www.MedanKu.com

Browse berita cerita lainnya di hashtags dibawah => iklan medan medantalk

Untuk informasi Lowongan Kerja , cek web www.KarirGram.com dan IG @KarirGram
Untuk cerita Medan, cek www.MedanKu.com dan IG @MedanKu
Untuk informasi tips Otomotif cek www.otomtalk.com dan IG @Otomtalk

Sumber: https://www.instagram.com/reel/CozrICFjXLe/