KPU: Jumlah Caleg DPR Perempuan Pemilu 2024 di Atas 30 Persen Komisi

Berita MedanTalk

Medan Talk:
KPU: Jumlah Caleg DPR Perempuan Pemilu 2024 di Atas 30 Persen

Komisi Pemilihan Umum (KPU) menyatakan seluruh partai politik peserta Pemilu 2024 telah memenuhi alokasi 30 persen calon anggota DPR dari kalangan perempuan di semua daerah pemilihan (dapil) sesuai amanat UU Pemilu.

“Untuk DPR RI untuk caleg perempuan, caleg perempuan dari semua partai politik, 18 partai politik itu keterwakilannya untuk di semua dapil di seluruh Indonesia itu sudah di atas 30 persen,” kata Ketua KPU RI Hasyim Asy’ari dalam konferensi pers di kantor KPU RI, Jumat (3/11).

Menurut Hasyim, semua partai politik peserta pemilu bahkan memiliki caleg di atas 35 persen.

“Kalau dibuat rata-rata dari 18 partai politik peserta pemilu nasional itu jumlah persentasenya (caleg perempuan) adalah 37,13 persen,” lanjut Hasyim.

KPU menetapkan sebanyak 9.917 orang sebagai calon anggota DPR RI dalam Daftar Calon Tetap Pemilu 2024.

Sebelum penetapan DCT, ada 9.919 orang yang masuk dalam daftar calon sementara (DCS).

Setelah diumumkan, ada tanggapan masyarakat dan mekanisme internal parpol untuk merespons tanggapan itu.

Kemudian dari 18 parpol peserta pemilu, secara total ada 9.918 yang diajukan untuk masuk DCT.

“Kemudian dari 9.918 itu, setelah kita verifikasi yang memenuhi syarat untuk masuk DCT yang kita tetapkan 9.917,” kata Hasyim.

Pemungutan suara akan dilakukan pada 14 Februari 2024 mendatang. Masyarakat akan diberikan lima surat suara.

Masyarakat akan memilih capres-cawapres, calon anggota DPR, DPRD provinsi, DPRD kabupaten/kota, serta DPD RI.

Sumber : cnnindonesia.com

KPU: Jumlah Caleg DPR Perempuan Pemilu 2024 di Atas 30 Persen

 Komisi Pemilihan Umum (KPU) menyatakan seluruh partai politik peserta Pemilu 2024 telah memenuhi alokasi 30 persen calon anggota DPR dari kalangan perempuan di semua daerah pemilihan (dapil) sesuai amanat UU Pemilu.

"Untuk DPR RI untuk caleg perempuan, caleg perempuan dari semua partai politik, 18 partai politik itu keterwakilannya untuk di semua dapil di seluruh Indonesia itu sudah di atas 30 persen," kata Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari dalam konferensi pers di kantor KPU RI, Jumat (3/11).

Menurut Hasyim, semua partai politik peserta pemilu bahkan memiliki caleg di atas 35 persen.

"Kalau dibuat rata-rata dari 18 partai politik peserta pemilu nasional itu jumlah persentasenya (caleg perempuan) adalah 37,13 persen," lanjut Hasyim.

KPU menetapkan sebanyak 9.917 orang sebagai calon anggota DPR RI dalam Daftar Calon Tetap Pemilu 2024.

Sebelum penetapan DCT, ada 9.919 orang yang masuk dalam daftar calon sementara (DCS).

Setelah diumumkan, ada tanggapan masyarakat dan mekanisme internal parpol untuk merespons tanggapan itu.

Kemudian dari 18 parpol peserta pemilu, secara total ada 9.918 yang diajukan untuk masuk DCT.

"Kemudian dari 9.918 itu, setelah kita verifikasi yang memenuhi syarat untuk masuk DCT yang kita tetapkan 9.917," kata Hasyim.

Pemungutan suara akan dilakukan pada 14 Februari 2024 mendatang. Masyarakat akan diberikan lima surat suara.

Masyarakat akan memilih capres-cawapres, calon anggota DPR, DPRD provinsi, DPRD kabupaten/kota, serta DPD RI.

Sumber : cnnindonesia.com

Browse berita / cerita Medan sesuai hashtags >> medantalk berita pemilu2024 caleg perempuan

Silakan cek berita dan update terbaru di menu HARI INI , link ada diatas
Untuk informasi pasang iklan , silakan baca halaman sponsors atau contact

Follow, browse update terkini di link ini:

Follow Instagram @MedanTalk untuk cerita video reels dan story terkini yang tidak diposting ke web
Yang main tiktok, add TikTok @MedanTalkViral
follow instagram @MedanTalkViral khusus berita viral
YouTube channel MedanTalk untuk berita video

Cek info lowongan kerja di www.KarirGram.com
Medan Punya Cerita cek www.MedanKu.com

Browse berita cerita lainnya di hashtags dibawah => iklan medan medantalk

Untuk informasi Lowongan Kerja , cek web www.KarirGram.com dan IG @KarirGram
Untuk cerita Medan, cek www.MedanKu.com dan IG @MedanKu
Untuk informasi tips Otomotif cek www.otomtalk.com dan IG @Otomtalk
Powered by webhosting terjamin

Sumber: https://www.instagram.com/p/CzVc9atP6JQ/