Mendagri ke Warga RI: Jangan Cuma Fokus Makan Beras Menteri Dalam Negeri

Berita MedanTalk

Medan Talk:
Mendagri ke Warga RI: Jangan Cuma Fokus Makan Beras

Menteri Dalam Negeri Muhammad Tito Karnavian mendorong diverifikasi pangan dan meminta masyarakat Indonesia jangan hanya fokus makan beras.

“Saran saya untuk kita semua warga negara Indonesia, kuncinya selain stok (beras) adalah diversifikasi pangan. Tolong ditekankan betul, diversifikasi pangan. Jadi tidak hanya mengandalkan beras sebagai makanan pokok, tapi juga karbohidrat-karbohidrat yang lain,” pesan Tito usai menghadiri Seminar Internasional Desentralisasi Fiskal di Kemenkeu, Jakarta Pusat, Selasa (3/10).

“Kita tahu beberapa jenis beras menggandung gula, enggak bagus. Bisa menjadi sumber penyakit diabetes melitus, gula,” imbuhnya.

Tito menyebut dirinya punya pengalaman ditempatkan di Indonesia tengah hingga timur saat masih menjadi polisi. Menurutnya, banyak sumber karbohidrat lain yang bisa menggantikan beras.

Ia merinci beberapa di antaranya, yakni papeda, sorgum, sagu, jagung, talas, yam, ubi jalar, hingga sukun. Tito menegaskan semuanya bisa menjadi pengganti beras dan sehat.

Sementara seperti ketela, ini orang-orang kota malah sudah banyak beralih ke makanan nonberas, kenapa kita tidak menggenjot kampanye agar masyarakat tidak hanya bergantung kepada beras? Bisa menyehatkan untuk makanan-makanan nonberas, juga mengurangi beban kita untuk mengadakan beras,” jelasnya.

“Jangan merasa minder dan merasa rendah untuk makan makanan itu. Saya saja makan-makanan itu tiap hari, yakni keladi, kemudian sukun, jagung, itu semua makan makanan sehat,” lanjut Tito.

Sumber : cnnindonesia.com

Mendagri ke Warga RI: Jangan Cuma Fokus Makan Beras

 Menteri Dalam Negeri Muhammad Tito Karnavian mendorong diverifikasi pangan dan meminta masyarakat Indonesia jangan hanya fokus makan beras.

"Saran saya untuk kita semua warga negara Indonesia, kuncinya selain stok (beras) adalah diversifikasi pangan. Tolong ditekankan betul, diversifikasi pangan. Jadi tidak hanya mengandalkan beras sebagai makanan pokok, tapi juga karbohidrat-karbohidrat yang lain," pesan Tito usai menghadiri Seminar Internasional Desentralisasi Fiskal di Kemenkeu, Jakarta Pusat, Selasa (3/10).

"Kita tahu beberapa jenis beras menggandung gula, enggak bagus. Bisa menjadi sumber penyakit diabetes melitus, gula," imbuhnya.

Tito menyebut dirinya punya pengalaman ditempatkan di Indonesia tengah hingga timur saat masih menjadi polisi. Menurutnya, banyak sumber karbohidrat lain yang bisa menggantikan beras.

Ia merinci beberapa di antaranya, yakni papeda, sorgum, sagu, jagung, talas, yam, ubi jalar, hingga sukun. Tito menegaskan semuanya bisa menjadi pengganti beras dan sehat.

Sementara seperti ketela, ini orang-orang kota malah sudah banyak beralih ke makanan nonberas, kenapa kita tidak menggenjot kampanye agar masyarakat tidak hanya bergantung kepada beras? Bisa menyehatkan untuk makanan-makanan nonberas, juga mengurangi beban kita untuk mengadakan beras," jelasnya.

"Jangan merasa minder dan merasa rendah untuk makan makanan itu. Saya saja makan-makanan itu tiap hari, yakni keladi, kemudian sukun, jagung, itu semua makan makanan sehat," lanjut Tito.

Sumber : cnnindonesia.com

Browse berita / cerita Medan sesuai hashtags >> beras mendagri medantalk berita

Silakan cek berita dan update terbaru di menu HARI INI , link ada diatas
Untuk informasi pasang iklan , silakan baca halaman sponsors atau contact

Follow, browse update terkini di link ini:

Follow Instagram @MedanTalk untuk cerita video reels dan story terkini yang tidak diposting ke web
Yang main tiktok, add TikTok @MedanTalkViral
follow instagram @MedanTalkViral khusus berita viral
YouTube channel MedanTalk untuk berita video

Cek info lowongan kerja di www.KarirGram.com
Medan Punya Cerita cek www.MedanKu.com

Browse berita cerita lainnya di hashtags dibawah => iklan medan medantalk

Untuk informasi Lowongan Kerja , cek web www.KarirGram.com dan IG @KarirGram
Untuk cerita Medan, cek www.MedanKu.com dan IG @MedanKu
Untuk informasi tips Otomotif cek www.otomtalk.com dan IG @Otomtalk
Powered by webhosting terjamin

Sumber: https://www.instagram.com/p/Cx-Do1UP7uG/