Persiapan PON 2024, Sumut Genjot Pembangunan Infrastruktur Tahun Ini Dinas Pekerjaan Umum

MedanTalk

MedanTalk ID:
Persiapan PON 2024, Sumut Genjot Pembangunan Infrastruktur Tahun Ini

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Sumatera Utara diminta oleh Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi untuk bekerja maksimal dalam pengerjaan infrastruktur pembangunan jalan dan jembatan senilai Rp2,7 triliun mengejar target rampung pada tahun 2023.

Hal itu, disampaikan oleh Gubernur Sumut, Edy Rahmayadi rapat koordinasi proyek pembangunan jalan dan jembatan provinsi untuk kepentingan strategis Daerah Provinsi Sumut tahun jamak di Kantor Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Sumut, Jalan Sakti Lubis, Kota Medan.

“Selain tepat waktu, tepat mutu juga menjadi prioritas kita, mutu ini dikejar, jangan cuma waktu dikejar, tapi mutu diabaikan,” jelas Gubernur Edy dalam keterangan tertulis, Selasa 10 Januari 2023.

Selain jalan dan jembatan sangat strategis dan dibutuhkan masyarakat. Gubernur Edy mengatakan untuk memaksimalkan persiapan Sumut sebagai tuan rumah bersama Aceh pada PON 2024.

Untuk itu, mantan Ketua Umum PSSI itu, meminta dukungan seluruh pihak dalam pelaksanaan pembangunan infrastuktur seperti venue dan lainnya.

“Ini (PON) juga harus kita siapkan, ada kurang lebih 34 cabang olahraga yang main di Sumut, kita juga harus selesaikan venuenya,” ungkap Gubernur Edy.

Sumber: m.dream.co.id/amp/stories/viral-penemuan-benda-aneh-di-danau-toba-diduga-ada-hubungannya-dengan-ilmu-santet-230110o.html

Persiapan PON 2024, Sumut Genjot Pembangunan Infrastruktur Tahun Ini

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Sumatera Utara diminta oleh Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi untuk bekerja maksimal dalam pengerjaan infrastruktur pembangunan jalan dan jembatan senilai Rp2,7 triliun mengejar target rampung pada tahun 2023. 

Hal itu, disampaikan oleh Gubernur Sumut, Edy Rahmayadi rapat koordinasi proyek pembangunan jalan dan jembatan provinsi untuk kepentingan strategis Daerah Provinsi Sumut tahun jamak di Kantor Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Sumut, Jalan Sakti Lubis, Kota Medan.

"Selain tepat waktu, tepat mutu juga menjadi prioritas kita, mutu ini dikejar, jangan cuma waktu dikejar, tapi mutu diabaikan,” jelas Gubernur Edy dalam keterangan tertulis, Selasa 10 Januari 2023.

Selain jalan dan jembatan sangat strategis dan dibutuhkan masyarakat. Gubernur Edy mengatakan untuk memaksimalkan persiapan Sumut sebagai tuan rumah bersama Aceh pada PON 2024.

Untuk itu, mantan Ketua Umum PSSI itu, meminta dukungan seluruh pihak dalam pelaksanaan pembangunan infrastuktur seperti venue dan lainnya. 

"Ini (PON) juga harus kita siapkan, ada kurang lebih 34 cabang olahraga yang main di Sumut, kita juga harus selesaikan venuenya," ungkap Gubernur Edy. 

Sumber: m.dream.co.id/amp/stories/viral-penemuan-benda-aneh-di-danau-toba-diduga-ada-hubungannya-dengan-ilmu-santet-230110o.html

Browse berita / cerita Medan sesuai hashtags >> medan berita medantalkid pon2024 pemprovsumut

Silakan cek berita dan update terbaru di menu HARI INI , link ada diatas
Untuk informasi pasang iklan , silakan cek halaman sponsors atau contact

Follow Instagram @MedanTalk untuk cerita video reels dan story terkini yang tidak diposting ke web
Yang main tiktok, add TikTok @MedanTalkViral
follow instagram @MedanTalkViral khusus berita viral
YouTube channel MedanTalk untuk berita video

Anda juga bisa browse instagram kami di link:

Cek info lowongan kerja di www.KarirGram.com
Medan Punya Cerita cek www.MedanKu.com

Browse berita cerita lainnya di hashtags dibawah => iklan medan medantalk

Untuk informasi Lowongan Kerja , cek web www.KarirGram.com dan IG @KarirGram
Untuk cerita Medan, cek www.MedanKu.com dan IG @MedanKu
Untuk informasi tips Otomotif cek www.otomtalk.com dan IG @Otomtalk

Sumber: https://www.instagram.com/p/CnREqhvBN_f/