Hari Kedua di Sumut, Presiden Jokowi Akan Resmikan Bendungan hingga Jalan Tol
MedanTalk ID: Hari Kedua di Sumut, Presiden Jokowi Akan Resmikan Bendungan hingga Jalan Tol Presiden Joko Widodo (Jokowi) melanjutkan kunjungan kerjanya di Sumatra Utara, pada Rabu, 16 Oktober 2024. Presiden mengawali kegiatan dengan meresmikan Bendungan Lau Simeme. Presiden dijadwalkan akan lepas landas dengan menggunakan helikopter Super Puma TNI AU,dari Pangkalan TNI AU Soewondo, Kota Medan, […]
Baca Selengkapnya