Yellow Box Junction (YBJ) Melihat semakin padatnya jalur lalulintas kota Medan saat ini, banyak pengendara yang terlihat menghiraukan keselamatan berkendara baik secara sengaja atau tidak sengaja karena ketidaktahuan. Perlu saatnya pihak terkait untuk mensosialisasikan Yellow Box Junction (YBJ) yang selama ini ada di hampir setiap persimpangan lampu merah yang padat lalulintas. Seharusnya pengendara lebih bersabar jika berada di Yellow Box, karena kemacetan tidak akan terhindari jika kendaraan tetap maju dan berhenti di yellow box sewaktu jalan padat dengan lalu lintas. Pada saat lampu berganti ke merah, maka kendaraan dari arah sebelah akan terblokir tidak dapat berjalan. maka bersabarlah jika berada di yellow box pada saat macet

MedanTalk

Medan Talk: Yellow Box Junction (YBJ)

Melihat semakin padatnya jalur lalulintas kota Medan saat ini, banyak pengendara yang terlihat menghiraukan keselamatan berkendara baik secara sengaja atau tidak sengaja karena ketidaktahuan.

Perlu saatnya pihak terkait untuk mensosialisasikan Yellow Box Junction (YBJ) yang selama ini ada di hampir setiap persimpangan lampu merah yang padat lalulintas.

Seharusnya pengendara lebih bersabar jika berada di Yellow Box, karena kemacetan tidak akan terhindari jika kendaraan tetap maju dan berhenti di yellow box sewaktu jalan padat dengan lalu lintas. Pada saat lampu berganti ke merah, maka kendaraan dari arah sebelah akan terblokir tidak dapat berjalan.

maka bersabarlah jika berada di yellow box pada saat macet

View in Instagram ⇒

Follow social Media kami Instagram @MedanTalk ; Twitter @Medan

Leave a Reply