Viral Pemotor di Medan Pukul Ambulans dengan Helm, Polisi Selidiki . Beredar

Berita MedanTalk

Viral Pemotor di Medan Pukul Ambulans dengan Helm, Polisi Selidiki
.
Beredar video di media sosial memperlihatkan mobil ambulans dihalangi dan dipukul pengendara motor. Insiden itu terjadi di Jalan Jamin Ginting, Padang Bulan, Kota Medan, Sabtu (25/4)
.
Dalam video berdurasi 1 menit, tampak seorang pengendara motor memberhentikan mobil ambulans yang sedang membawa pasien. Dia lalu membentak sopir ambulans.

Warga yang ada di sekitar lokasi tampak meminta ambulans tak menghiraukan pengendara motor itu. Akhirnya, ambulans tersebut kembali melaju.

“Ini kita mengantar pasien dan ini kita dihalangi pengendara sepeda motor kita nggak tahu kenapa ?” ucap sopir ambulans dalam video tersebut.

“Bapak kepolisian mohon diamankan ya Pak,” lanjut sopir meminta polisi menangkap pengguna motor.

Dihubungi terpisah, Kasatreskrim Polrestabes Medan Teuku Fathir mengatakan akan menyelidiki kasus ini.

“Kami lidik, mohon waktu, kami (akan) infokan perkembangannya,” kata Fathir kepada kumparan, Selasa (26/4).
.
Videonya Cek di @medanku

https://kumparan.com/kumparannews/viral-pemotor-di-medan-pukul-ambulans-dengan-helm-polisi-selidiki-1xxUms3Z5Fo
#Medan #Berita #ambulance #MedanTalk #HadangAmbulans #Hadang

Viral Pemotor di Medan Pukul Ambulans dengan Helm, Polisi Selidiki
.
Beredar video di media sosial memperlihatkan mobil ambulans dihalangi dan dipukul pengendara motor. Insiden itu terjadi di Jalan Jamin Ginting, Padang Bulan, Kota Medan, Sabtu (25/4)
.
Dalam video berdurasi 1 menit, tampak seorang pengendara motor memberhentikan mobil ambulans yang sedang membawa pasien. Dia lalu membentak sopir ambulans.

Warga yang ada di sekitar lokasi tampak meminta ambulans tak menghiraukan pengendara motor itu. Akhirnya, ambulans tersebut kembali melaju.

“Ini kita mengantar pasien dan ini kita dihalangi pengendara sepeda motor kita nggak tahu kenapa ?” ucap sopir ambulans dalam video tersebut.

“Bapak kepolisian mohon diamankan ya Pak,” lanjut sopir meminta polisi menangkap pengguna motor.

Dihubungi terpisah, Kasatreskrim Polrestabes Medan Teuku Fathir mengatakan akan menyelidiki kasus ini.

“Kami lidik, mohon waktu, kami (akan) infokan perkembangannya,” kata Fathir kepada kumparan, Selasa (26/4).
.
Videonya Cek di @medanku 

https://kumparan.com/kumparannews/viral-pemotor-di-medan-pukul-ambulans-dengan-helm-polisi-selidiki-1xxUms3Z5Fo

NB: Berita & Cerita Medan terkini, silakan browse menu HARI INI diatas
Untuk Berita khusus lainnya Add Channel Telegram @MedanTalk
Buat yang mau berbagi join Forum Telegram kami cari Medan Talk Forum di Telegram

Yang main tiktok, add TikTok @MedanTalk
follow instagram @MedanTalk dan @MedanTalkViral khusus berita viral
YouTube channel MedanTalk untuk berita video

Cek info lowongan kerja di www.KarirGram.com
Medan Punya Cerita cek www.MedanKu.com

Browse berita cerita lainnya di hashtags dibawah => Medan Berita ambulance MedanTalk HadangAmbulans Hadang